PERANCANGAN PENGOLAHAN CITRA SISTEM PERHITUNGAN TOTAL OBJEK DI KASIR
Abstrak
Perkembangan teknologi yang pesat, banyak mempengaruhi aspek kehidupan sehari-hari, termasuk dengan
berkembangnya tata cara orang berbelanja di supermarket yang mana banyak menerapkan self checkout. Terdapat
jenis supermarket yang menjual seluruh barang dengan harga yang sama, contohnya seperti dollar tree.
Perhitungan total harga barang belanja dapat dengan mudah dilakukan dengan menghitung total barang yang dibeli
lalu dikalikan dengan suatu harga. Dengan memanfaatkan metode pengolahan citra, dibuatlah suatu sistem
perhitungan kasir yang mudah untuk toko satu harga dengan mengimplementasikan program mendeteksi jumlah
objek dari suatu citra.
Unduhan
Diterbitkan
2023-07-03
Terbitan
Bagian
Daftar Artikel