PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP TOD PADA REVITALISASI KOTA TUA JAKARTA

Penulis

  • Dian Kusumowardani

Abstrak

Kota Tua Jakarta dengan potensi yang dimilikinya dikembangkan dengan menggunakan prinsipprinsip Transit Oriented Development (TOD), dimana TOD merupakan pengembangan kawasan dengan
menjadikan titik transit sebagai pusatnya.Yang mana titik transit tersebut yaitu stasiun kereta Kota Jakarta
saling terintegrasi satu dengan yang lainnya dan berkembang di sekitar titik transit tersebut.Tulisan ini
bertujuan untuk memberikan alternatif solusi dengan perencanaan revitalisasi kawasan Kota Tua Jakarta
dengan menerapkan delapan (8) prinsip TOD yakni berjalan (walk), bersepeda (cycle), menghubungkan
(connect), angkutan umum, (transit), pembauran (mix), memadatkan (densify), merapatkan (compact) dan
beralih (shift).Dengan menerapkan prinsip-prinsip TOD tersebut pada kawasan Kota Tua Jakarta maka
diharapkan Kota Tua Jakarta dapat berkembang menjadi lebih baik dan sesuai dengan prinsip-prinsip yang
diusung oleh prinsip-prinsip TOD

Unduhan

Diterbitkan

2022-12-21